CV atau bisa juga disebut sebagai Persekutuan Komanditer adalah jenis badan usaha yang didirikan oleh minimal 2 orang sekutu aktif (direktur utama) dan juga sekutu pasif. Secara sederhana, sekutu aktif ini mempunyai tanggung jawab pribadi jika seandainya terjadi kerugian pada perusahaan. Di sisi lain sekutu pasif hanya mempunyai tanggung jawab berdasarkan banyaknya modal yang disetor.
Meskipun popularitasnya sendiri tidak begitu terkenal seperti PT, namun keberadaan CV berhasil membantu ratusan lebih UMKM di Indonesia untuk mempunyai legalitas usaha. Bayangkan saja jika semua pelaku usaha harus mengurus PT, maka perlu menyiapkan modal minimal sebesar 50 juta. Hal ini tidak berlaku untuk CV yang tidak menerapkan modal dasar dalam pendiriannya.
Oleh karena itu, beberapa pemilik UMKM lebih memilih CV dibandingkan PT karena dinilai lebih fleksibel.
Persyaratan Pendirian CV Terbaru
Sebelum mengajukan pendirian CV,maka penting untuk mengetahui terlebih dahulu apa saja persyaratan yang sebaiknya dilengkapi supaya pengajuan izinnya lebih lancar. Silahkan siapkan berkas berikut untuk memulai pengurusan CV badan usaha.
Jasa Pendirian CV Profesional dan Lebih Cepat
Ingin mendapatkan kemudahan dan kenyamanan dalam pendirian CV? Anda bisa meminta bantuan konsultan untuk mempermudah proses pendirian CV cepat. Founders, sebagai penyedia layanan jasa pendirian CV yang cepat dan terpercaya, siap membantu Anda mendirikan CV dengan proses yang mudah dan legal.
Founders menyediakan tiga paket jasa pendirian CV yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan bisnis Anda. Berikut adalah rincian biaya dan layanan yang tersedia :
Paket Basic – Rp 1.800.000
Paket Pro – Rp 2.500.000
Paket Expert – Rp 5.830.000
Dengan tiga pilihan paket ini, Anda dapat menyesuaikan layanan sesuai dengan kebutuhan dan anggaran Anda. Paket Expert, misalnya, sangat cocok bagi Anda yang membutuhkan fasilitas tambahan seperti virtual office, layanan resepsionis, dan fasilitas ruang meeting.
Mengurus pendirian CV bisa memakan waktu dan tenaga, apalagi jika Anda tidak memiliki pengalaman sebelumnya. Menggunakan jasa profesional dalam mendirikan CV menawarkan berbagai keuntungan yang dapat mempermudah proses ini.
1. Penghematan Waktu dan Tenaga
Dengan menggunakan jasa profesional, Anda tidak perlu repot mempelajari setiap prosedur dan regulasi yang berlaku. Para penyedia jasa ini sudah memiliki pengalaman yang cukup untuk menyelesaikan setiap langkah dengan cepat dan efisien.
2. Menghindari Kesalahan Administratif
Kesalahan dalam proses pengurusan dokumen dapat menyebabkan keterlambatan atau bahkan penolakan pendirian CV. Dengan bantuan jasa profesional, Anda bisa menghindari kesalahan-kesalahan umum yang sering terjadi.
3. Konsultasi dan Panduan
Selain membantu dalam pengurusan administrasi, penyedia jasa profesional biasanya juga menawarkan konsultasi dan panduan mengenai cara mengelola bisnis setelah CV didirikan. Hal ini sangat penting untuk memastikan bahwa CV Anda dapat beroperasi sesuai dengan hukum yang berlaku.
Founders menawarkan layanan jasa pendirian CV yang cepat, terpercaya, dan sesuai dengan kebutuhan Anda. Dengan pengalaman yang luas dalam membantu mendirikan berbagai bentuk badan usaha, kami memastikan proses berjalan lancar dan sesuai dengan peraturan yang berlaku. Dengan Founders, Anda dapat menghindari kerumitan administrasi dan fokus pada pengembangan bisnis.
Hubungi Founders sekarang dan dapatkan layanan profesional dalam pendirian CV yang siap membantu Anda memulai bisnis dengan legalitas yang lengkap dan terpercaya.
Founders
Jl. Tebet Timur Dalam Raya No.137, RT.14/RW.9, Tebet Tim
Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12820
WhatsApp : +6281901212181